WOM FINANCE CABANG DEPOK
PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk, atau yang lebih dikenal dengan sebutan WOM Finance adalah perusahaan pembiayaan yang dimiliki oleh Maybank Group. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 1982 yang kini telah diakui secara legal oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebagai perusahaan pembiayaan resmi dalam usahanya dibidang jasa pembiayaan motor baru, pembiayaan multiguna komsumtif bpkb mobil dan motor.
WOM Finance kini telah memiliki kantor cabang dan jaringan lebih dari 350 kantor yang tersebar hampir diseluruh pulau di Indonesia. Untuk informasi terkait produk layanan dan prosedur pengajuan, calon debitur/nasabah dapat langsung mendatangi kantor cabang/jaringan WOM Finance terdekat, atau dapat melalui layanan telepon 0811-7710-707 atau melalui link Gadai BPKB Online 24jam
KELEBIHAN KAMI
Pencairan dana di WOM Finance lebih cepat bahkan validasi keaslian BPKB bisa kita chek via online. WOM Finance adalah kantor pembiayaan atau leasing yang menawarkan pinjaman dengan bunga yang kompetitif serta memberikan asuransi pada jaminan gadainya. Selain itu kita menyediakan kemudahan pembayaran seperti angsuran yang bisa dibayar melalui Kantor Terdekat, internet banking, ATM, M Banking, Indomaret, Alfamart, Tokopedia, OVO dan Lain sebagainya. Kita juga memiliki izin resmi yang terdaftar pada otoritas jasa keuangan dan transaksinya bisa dipertanggungjawabkan.
Selain gadai BPKB motor mulai tahun 2009, Kami juga melayani kredit motor baru DP 12%, dana tunai jaminan BPKB berbagai jenis mobil seperti truck, dump truck, bus, fuso, tronton, sedan, Jeep, minibus hingga pick up. Jaminan BPKB mobil cepat karena kami menggunakan sistem pengajuan online. Layanan customer service responsif sehingga mampu membantu anda dalam pengajuan pinjaman dana BPKB mobil setiap saat. Jaminan BPKB juga diasuransikan sehingga terhindar dari resiko pencurian, kehilangan atau kerusakan lainnya.
Berikut adalah alamat lengkap dan nomor telepon WOM Finance Depok yang berada di Jawa Barat :
Leave a Reply
Your email is safe with us.